Lapas Kelas 1 Tangerang Gelar Apel Siaga Pengamanan Nataru 2024 - Tangerang Kini    

 

Lapas Kelas 1 Tangerang Gelar Apel Siaga Pengamanan Nataru 2024

- Penulis

Senin, 11 Desember 2023 - 06:43

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tangerangkini.com,Kota Tangerang-Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas I Tangerang, Fikri Jaya Soebing beserta jajaran Lapas Kelas I Tangerang melaksanakan Apel Siaga Pengamanan Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 Serta Ikrar Netralitas Pegawai Pada Pemilu 2024.

Pelaksanaaan Apel Siaga dilaksanakan di Lapangan Apel Lapas Kelas I Tangerang, adapun peserta Apel Siaga diikuti oleh Pejabat Struktural, Jajaran Pengamanan, Serta Staff Lapas Kelas I Tangerang.

Bertindak sebagai Pemimpin Apel Kepala Lapas Kelas I Tangerang Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Banten Fikri Jaya Soebing, Senin (11/12/2023).

Dalam kesempatan tersebut, Kepala Lapas Kelas I Tangerang beserta seluruh Petugas Lapas Kelas I Tangerang juga melaksanakan ikrar dan penandatanganan Netralitas Pegawai pada Pemilu Tahun 2024 sebagai langkah kongkret jajaran Lapas Kelas I Tangerang untuk bersikap netral pada Pemilu Tahun 2024.

Baca Juga:  Kolaborasi Berantas Narkoba, Sachrudin dan Forkopimda Resmikan Kampung Tangguh Jaya Bebas Narkoba

“Jajaran pengamanan beserta seluruh pegawai Lapas Kelas I Tangerang segera melaksanakan antisipasi seperti arahan dari direktorat jenderal pemasyarakatan. Perintah untuk melakukan koordinasi dengan stakeholder terkait baik TNI, POLRI, BNN, dan lain sebagainya. Kita bekerja sama-sama. Harus membangun komitmen yang sama membangun keamanan dan ketertiban maksimalkan pelayanan serta wujudkan netralitas kita terhada pemilu tahun 2024,” tutup Fikri Jaya Soebing. (Cong)

Berita Terkait

Aktivis Minta Kejagung Segera Periksa Kades Kohod dan Ketua APDESI Kabupaten Tangerang
Fortang Minta Pemerintah Pusat Panggil Ketua APDESI Kabupaten Tangerang Terkait Sertifikat Di Laut Tangerang
Sertifikat Bermunculan di Pantai Utara Tangerang, Fortang : Usut Tuntas
KNPI Banten Bakal Polisikan Oknum Mengatasnamakan KNPI Kota Tangerang
Kecanduan Sabu, Pelaku Curanmor dan Penadah Ditangkap Polsek Teluknaga
Puluhan Kilogram Sabu Berhasil di Amankan Polres Metro Tangerang Selatan
Karena Melawan, Pelaku Curanmor yang Tembak Polisi di Cengkareng, Di Door!!!
Polisi Tangerang Jadi Korban Tembak Pelaku Curanmor Saat Gagalkan Curanmor di Rumah Warga di Cengkareng
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 7 Februari 2025 - 13:02

Peringati HPN 2025, Dr Nurdin Gandeng Forwat Santuni Anak Yatim Piatu

Jumat, 7 Februari 2025 - 12:57

Buka Konferensi PGRI, Dr. Nurdin:  Terus Menjadi Lokomotif Perubahan Dunia Pendidikan 

Jumat, 7 Februari 2025 - 12:50

Pj Wali Kota Tekankan Transparansi demi Optimalisasi Pengelolaan Aset Daerah

Jumat, 7 Februari 2025 - 12:45

Sambut HPN, Dr. Nurdin bersama Insan Pers Melaksanakan Jum’at Berbagi Kepada Yatim Piatu

Kamis, 6 Februari 2025 - 13:33

Wali kota-Wakil Wali kota Terpilih Segera Dilantik, Ini Harapan Anggota DPRD Kota Tangerang

Kamis, 6 Februari 2025 - 09:36

Spanduk Bertuliskan Bahlil No, Gas 3Kg Yes Terpasang di Wilayah Tangerang

Rabu, 5 Februari 2025 - 18:45

Inacraft 2025 Digelar! Doktor Nurdin : Ayo Belanja Kerajinan UMKM Kota Tangerang yang Keren! 

Rabu, 5 Februari 2025 - 18:41

Bimtek Aplikasi I’DIS, Plh. Sekda: Upaya Mantapkan Sistem Pengawasan ASN

Berita Terbaru