Sachrudin: Duta Anak Kota Tangerang Harus Jadi Agen Pelopor di Masyarakat - Tangerang Kini    

 

Sachrudin: Duta Anak Kota Tangerang Harus Jadi Agen Pelopor di Masyarakat

- Penulis

Rabu, 15 Juni 2022 - 17:43

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Wali Kota Tangerang H. Sachrudin secara resmi menutup kegiatan seleksi Pemilihan Duta Anak Kota Tangerang Tahun 2022.

Sebanyak 13 Finalis Duta Anak telah terpilih untuk mewakili 13 kecamatan masing-masing dari sebelumnya total peserta yang terdaftar sebanyak 95 anak dari 13 kecamatan se-Kota Tangerang.

“Anak-anakku yang telah terpilih sudah pasti memiliki kemampuan, prestasi, dan karakter yang unggul di bidangnya masing-masing,”

“Maka manfaatkan kesempatan ini sebaik mungkin,” ungkap Sachrudin dalam sambutannya pada acara yang digelar oleh Dinas P3AP2KB di Aula Akhlakul Karimah Pusat Pemerintahan Kota Tangerang, Rabu (15/06).

Selain itu, Sachrudin juga menyampaikan keberhasilan Kota Tangerang meraih Predikat Kota Layak Anak predikat Nindya tentu juga berkat kontribusi aktif anak-anak Kota Tangerang.

Baca Juga:  Arief: Orang Tua Harus Perluas Wawasan Guna Tumbuh Kembang Anak

“Pencapaian ini menjadi motivasi kita untuk terus mewujudkan Kota Tangerang yang Layak Anak,”.

“Ini menjadi momen bersama untuk terus memberikan yang terbaik bagi anak-anak kita, karena salah satu peran penting untuk memajukan kota bahkan bangsa ini ada di tangan anak-anak kita,” jelas wakil.

Sachrudin berpesan agar forum Duta Anak ini dapat memberikan ruang bagi anak-anak untuk berkontribusi aktif bagi sekitarnya, khususnya dalam upaya mewujudkan generasi  penerus Kota Tangerang yang berkualitas, terdidik dan berakhlakul karimah.

“Jadilah figur anak muda yang aktif dalam masyarakat, menjadi agen pelopor dan pelapor yang bertanggung jawab serta menjadi pelajar yang berprestasi di sekolah,” Tukas Wakil Wali Kota.

Berita Terkait

Pohon Tumbang, Rusak Bangunan SMP Negeri 1 Kota Tangerang
Saat Evaluasi MBG, Dr. Nurdin Sampaikan Kesiapan Pelaksanaan MBG Tahun 2025
Ini Pesan Doktor Nurdin Kepada Ratusan Calon Guru Penggerak Kota Tangerang
Sediakan Paket Menu MBG, SMKN 3 Kota Tangerang Diapresiasi Pj Wali Kota Hingga Wapres
Pembiasaan MBG Bangkitkan Kembali Kebiasaan Makan dengan Gizi Seimbang
Dua Siswa SDIT Bunayya, Raih Juara 1 Diajang Kejuaraan Pencak Silat Open Tournament KidsTingkat Nasional 2024
Sejalan Dengan Gerakan Aksi Bergizi Pemkot, Para Siswa SMPN 12 Sambut Antusias MBG 
Mahasiswa UNPAM Lakukan PKM di SMK IPTEK Tangerang Selatan
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 7 Februari 2025 - 13:02

Peringati HPN 2025, Dr Nurdin Gandeng Forwat Santuni Anak Yatim Piatu

Jumat, 7 Februari 2025 - 12:57

Buka Konferensi PGRI, Dr. Nurdin:  Terus Menjadi Lokomotif Perubahan Dunia Pendidikan 

Jumat, 7 Februari 2025 - 12:50

Pj Wali Kota Tekankan Transparansi demi Optimalisasi Pengelolaan Aset Daerah

Jumat, 7 Februari 2025 - 12:45

Sambut HPN, Dr. Nurdin bersama Insan Pers Melaksanakan Jum’at Berbagi Kepada Yatim Piatu

Kamis, 6 Februari 2025 - 13:33

Wali kota-Wakil Wali kota Terpilih Segera Dilantik, Ini Harapan Anggota DPRD Kota Tangerang

Kamis, 6 Februari 2025 - 09:36

Spanduk Bertuliskan Bahlil No, Gas 3Kg Yes Terpasang di Wilayah Tangerang

Rabu, 5 Februari 2025 - 18:45

Inacraft 2025 Digelar! Doktor Nurdin : Ayo Belanja Kerajinan UMKM Kota Tangerang yang Keren! 

Rabu, 5 Februari 2025 - 18:41

Bimtek Aplikasi I’DIS, Plh. Sekda: Upaya Mantapkan Sistem Pengawasan ASN

Berita Terbaru