Sahabat kehidupan Bantu Warga Batuceper Yang Sakit Stroke - Tangerang Kini    

 

Sahabat kehidupan Bantu Warga Batuceper Yang Sakit Stroke

- Penulis

Jumat, 5 Januari 2024 - 10:31

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tangerangkini.com,Kota Tangerang- Sebuah keluarga kecil pasangan Parman dan Mariyem yang tinggal di Poris Gaga Baru RT.004 RW.002 kelurahan Poris Gaga Baru Kecamatan Batuceper Kota Tangerang.Jumat (05/01/2024)

Mariyem isteri dari Parman yang selama ini bekerja sebagai OG(office Girl) di sala satu perusahaan di wilayah batuceper bercerita kepada Sahabat Kehidupan.

“Saya kerja gaji Rp.1.200.000,- untuk kontrakan Rp.800.000,- belum lagi keperluan Pampers dan makan sehari-hari.” Tuturnya

Sebelumnya Sahabat Kehidupan telah berkunjung ke kediaman pasangan tersebut, dan melihat langsung kondisi dan keperluan apa yang paling di utamakan.

“Ibu Mariyem ini memiliki suami yang sedang sakit Stroke.dengan gajinya yang pas-pasan.selepas pulang kerja dia sempatkan merawat suaminya.lalu jam 11.00 malamnya,ia lanjut lagi untuk mulung botol bekas plastik air mineral.” Ucap Gusti

Baca Juga:  Launching Aplikasi Perisai Pj : Upaya Pemkot Cegah dan Atasi DBD

“Open donasi sudah kami lakukan dari tanggal 27 Desember 2023 s/d 02 Januari 2024, dari hasil donasi kami mendapatkan dana sebesar Rp.2.005.002,- dan sebuah kursi roda,- dari uang terkumpul saya belikan Pampers dan Beras sisanya Rp.1.575.000,- diberikan kepada pak Parman dan tidak ada 1 rupiah pun yang dipotong dari hasil donasi. saya ucapkan terimakasih kepada para donatur dan teman-teman saya yang tidak sempat saya sebutkan satu-persatu.” Imbuh Gusti

ketika banyak hati orang baik yg tergerak untuk peduli dan terpanggil untuk berbagi dengan rasa kasih,Terlebih jika Dinas Sosial Kota Tangerang juga terpanggil untuk program-programnya yang dapat turut membantu kebutuhannya”tutupnya
(red)

Berita Terkait

Hadiri Perayaan Imlek, Dr. Nurdin: Cerminan Harmoni Masyarakat Kota Tangerang 
Inacraft 2025 Digelar! Doktor Nurdin : Ayo Belanja Kerajinan UMKM Kota Tangerang yang Keren! 
AMPI Kota Tangerang Launching Album RVTH
Berbagi dengan Anak Yatim, Dr. Nurdin : Bentuk Support untuk Terus Semangat Meraih Masa Depan
Tutup Festival Kebudayaan 2024, Sekda:  Lestarikan Budaya sebagai Pemersatu dalam Keberagaman
Festival Kebudayaan 2024 Kota Tangerang: Rayakan Kekayaan Budaya Indonesia
Buka Kaderisasi PD-PKPNU, Dr. Nurdin : Terus Gelorakan Semangat Nasionalisme Para Pendahulu NU
Gelar Penyuluhan Hukum, Sekda Apresiasi MUI dalam Upaya Bentengi Umat 
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 24 Maret 2025 - 14:47

Perkuat Program Eliminasi TBC, Maryono Serahkan PMT

Senin, 24 Maret 2025 - 14:44

Kawal Kinerja Pemkot Tangerang, Forum NGO Tangerang Raya Gelar Diskusi Publik

Senin, 24 Maret 2025 - 14:40

Wali Kota Tangerang Luncurkan Jaminan Sosial! Ribuan Pekerja Rentan & Warga Miskin dapat  Perlindungan

Minggu, 23 Maret 2025 - 14:33

Cegah Maksiat Dan Tawuran, Pemdes Kadu Terus Gencarkan Patroli Selama Ramadhan

Minggu, 23 Maret 2025 - 14:28

Gelar Santunan, PAC GP Ansor Cengkareng Kedepankan Program Sosial

Minggu, 23 Maret 2025 - 06:41

Kapolres Metro Tangerang Kota Dampingi Menhub RI dan Kakorlantas Pantau Rest Area KM 13,5 Arah Tangerang-Merak

Minggu, 23 Maret 2025 - 06:40

Gelar Tafakur Ramadhan, Dede: Maksimalkan Program KNPI Kota Tangerang

Minggu, 23 Maret 2025 - 06:29

Kapolres Ingatkan Awak Bus di Terminal Poris Plawad Jaga Keselamatan Pemudik

Berita Terbaru

Berita

Perkuat Program Eliminasi TBC, Maryono Serahkan PMT

Senin, 24 Mar 2025 - 14:47