Kasdim 0510/Tigaraksa pimpin apel pagi di aula Dharma wangsa - Tangerang Kini    

 

Kasdim 0510/Tigaraksa pimpin apel pagi di aula Dharma wangsa

- Penulis

Senin, 4 Desember 2023 - 08:41

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tangerangkini.com,Tangerang- Kepala staf kodim (Kasdim) Mayor Arh Didik Wahyudin pimpin apel pagi yang di gelar di aula Dharma wangsa karena tidak memungkinkan kita untuk upacara bendera karena hujan. Senin (4/12/2024)

Dalam pengarahannya Kasdim mengatakan pagi ini kita patut bersyukur masih diberikan kesehatan,kekuatan untuk melaksanakan tugas kita masing – masing baik di staf maupun di kewilayahan.


Kita ketahui sekarang sudah memasuki musim penghujan monitor terus perkembangan kerawanan banjir di wilayahnya masing – masing,segera lakukan evaluasi cepat kepada warga yang terkena banjir dengan berkoordinasi dengan pihak terkait.

Lanjut Kasdim menyampaikan bahwa dalam waktu dekat kita akan menghadapi pemilu yang mana jelas kita prajurit TNI harus netral,tidak memilih atau berpihak pada partai politik mana pun. Waspadai pula bilamana ada yang memasang baleho, ataupun stiker – stiker partai yang ditempel atau terpasang di kendaraan dinas ataupun markas TNI baik di kodim hingga jajaran Koramil,segera copot dan amankan serta dilaporkan.

Baca Juga:  Korem 052/Wkr Gelar Latihan Menembak Senapan Semester II TA 2024

“Terakhir tetap selalu Jaga kesehatan baik diri sendiri serta kesehatan keluarga perhatikan kebersihan lingkungan rumah jangan sampai keluarga terkena penyakit DBD apalagi sekarang musim penghujan waspadai genangan air yang dapat mengundang sarang nyamuk.”Tutup Kasdim”.(Luk/red)

Berita Terkait

Pengurus Ormas Gibran Banten Dibekukan, Dewan Pimpinan Wilayah Adakan Musyawarah Wilayah Luar Biasa
Polsek Jatiuwung Bersama Dishub Dan BPBD Kota Tangerang Berhasil Evakuasi Mobil Hanyut Terbawa Arus Banjir
Berenang di Danau Situ Gede Modernland, Tiga Bocah Tewas Tenggelam
Abaikan Surat Edaran Bupati, Pengunjung Hiburan Malam di Gading Serpong Pecah
Aksi Sosial, KNPI Kota Tangerang Salurkan Bantuan Korban Banjir
Waduh!!, Diduga Pegawai Inspektorat Kota Tangerang Melanggar Jam Kerja
Kemacetan Panjang Akibat Pohon Tumbang di Jalan MH Thamrin Cikokol
Akses Jalan Terputus Akibat Banjir, Pemkot Berikan Bantuan Transportasi dan Logistik
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 24 Maret 2025 - 14:47

Perkuat Program Eliminasi TBC, Maryono Serahkan PMT

Senin, 24 Maret 2025 - 14:44

Kawal Kinerja Pemkot Tangerang, Forum NGO Tangerang Raya Gelar Diskusi Publik

Senin, 24 Maret 2025 - 14:40

Wali Kota Tangerang Luncurkan Jaminan Sosial! Ribuan Pekerja Rentan & Warga Miskin dapat  Perlindungan

Minggu, 23 Maret 2025 - 14:33

Cegah Maksiat Dan Tawuran, Pemdes Kadu Terus Gencarkan Patroli Selama Ramadhan

Minggu, 23 Maret 2025 - 14:28

Gelar Santunan, PAC GP Ansor Cengkareng Kedepankan Program Sosial

Minggu, 23 Maret 2025 - 06:41

Kapolres Metro Tangerang Kota Dampingi Menhub RI dan Kakorlantas Pantau Rest Area KM 13,5 Arah Tangerang-Merak

Minggu, 23 Maret 2025 - 06:40

Gelar Tafakur Ramadhan, Dede: Maksimalkan Program KNPI Kota Tangerang

Minggu, 23 Maret 2025 - 06:29

Kapolres Ingatkan Awak Bus di Terminal Poris Plawad Jaga Keselamatan Pemudik

Berita Terbaru

Berita

Perkuat Program Eliminasi TBC, Maryono Serahkan PMT

Senin, 24 Mar 2025 - 14:47