Pemkot Tangerang Lantik Wawan Fauzi Sebagai Kasatpol PP

- Penulis

Kamis, 19 Mei 2022 - 04:33

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KOTA TANGERANG, TANGERANGKINI.COM – Walikota Tangerang Arief R Wismansyah telah melantik Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Tangerang. Yang mana Kepala Satpol PP Kota Tangerang diisi oleh Wawan Fauzi.

Pelantikan tersebut dilakukan di ruang Al Amanah Lantai 5 Gedung pusat pemerintahan Kota Tangerang.

Walikota Tangerang Arief R Wismansyah mengatakan, pelantikan tersebut untuk mengisi kekosongan diruang lingkup pemerintah kota Tangerang.

“Untuk mengisi kekosongan makanya kita Lantik hari ini,” ucap Walikota Tangerang yang didampingi oleh Wakil Walikota Tangerang serta Sekda Kota Tangerang, Kamis (19/5/2022)

Baca Juga:  Titip Kendaraan di Kantor Polisi di Tangerang Selama Lebaran Idul Fitri 1445 H, Pemudik Akui Nyaman, Kendaraan Pun Aman

Arief mengungkapkan, Pemerintah Kota Tangerang juga akan melakukan pelantikan kembali lantaran akan ada banyak lagi pegawai yang akan lepas dari masa baktinya.

“Nanti juga akan ada pelantikan lagi, karena masih ada yang akan pensiun dalam tugasnya,” ungkapnya.

Diketahui, Beberapa yang dimutasi saat ini sebanyak 63 pegawai diantaranya, Taupik Zahjeni yang dahulu menjabat sebagai Sekdis PUPR sekarang menjabat sebagai Kepala dinas Dpmptsp, Serta Mahdiar sebelumnya menjabat sebagai sekdis Dpmptsp Sekarang menjadi Camat Karawaci. (GOR/red)

Berita Terkait

Mimbar Rakyat: Suara THL Tangerang yang Tak Didengar
Fortang Desak Pemerintah Pusat Usut Tuntas Pagar Laut Di Tangerang
Sebelum Dilaporkan Korban, Guru Ngaji di Ciledug Tangerang Kabur, Berikut Penjelasan Polisi*
Kapolresta Tangerang Selidiki Penembakan di Rest Area KM 45 Tol Jakarta-Merak
Polres Metro Tangerang Ungkap Kasus Narkoba Besar, 17,7 Kg Sabu Dimusnahkan
Kericuhan Pecah di Musda XI Pemilihan Ketua KNPI Kota Tangerang
Pengamanan Natal 2024: Satpol PP Kabupaten Tangerang Kerahkan 145 Personel di 18 Gereja
Jaksa Agung Lantik Dua Pejabat Eselon I di Lingkungan Kejaksaan RI
Berita ini 2 kali dibaca
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments

Berita Terkait

Rabu, 22 Januari 2025 - 13:00

Tegas, Satpol PP Kota Tangerang Segel Bangunan Tanpa Izin PBG

Senin, 20 Januari 2025 - 16:15

Komisi IV DPRD Kota Tangerang Minta DLH Rawat Armada Pengangkut Sampah

Senin, 20 Januari 2025 - 06:30

Bandel, Pembangunan Playground Tanpa PBG di Pinang

Jumat, 17 Januari 2025 - 14:38

Inovasi Layanan PBG Kota Tangerang Jadi Magnet Belajar Bagi Daerah Lain 

Jumat, 17 Januari 2025 - 14:30

Pemkot Tangerang Raih Penghargaan dari PLN atas Ketepatan Pembayaran Listrik

Kamis, 16 Januari 2025 - 11:02

Lantik 31 Pejabat Pejabat Administrator dan Pengawas, Dr. Nurdin: Penyegaran untuk Performa Makin Optimal  

Kamis, 16 Januari 2025 - 10:30

KNPI Banten Bakal Polisikan Oknum Mengatasnamakan KNPI Kota Tangerang

Rabu, 15 Januari 2025 - 18:02

Mimbar Rakyat: Suara THL Tangerang yang Tak Didengar

Berita Terbaru