Di Pekan Raya Kota Tangerang, Dinsos Salurkan Biaya Pendidikan Perguruan Tinggi - Tangerang Kini    

 

Di Pekan Raya Kota Tangerang, Dinsos Salurkan Biaya Pendidikan Perguruan Tinggi

- Penulis

Minggu, 26 Februari 2023 - 11:13

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KOTA TANGERANG, TANGERANGKINI.COM – Pelayanan masyarakat dari Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang, di Pekan Raya Kota Tangerang, yang digelar di Taman Elektrik memang tak ada habisnya. Kini datang dari  Dinas Sosial (Dinsos) yang menyalurkan bantuan biaya pendidikan jenjang perguruan tinggi, ke 55 mahasiswa dari 13 kecamatan di Kota Tangerang.

“Penyaluran secara simbolis dilakukan pada Jumat (24/2) kemarin saat pembukaan, oleh Wali Kota Tangerang, Arief R Wismansyah. Sedangkan sisanya dilakukan di booth pelayanan Dinsos pada hari ketiga ini. Tentu, penyaluran ini dalam rangka HUT ke-30 Kota Tangerang, dengan masing-masing mendapat stimulan sebesar Rp6 juta per orang,” ungkap Mulyani, Kepala Dinsos, Minggu (26/2/23).

Baca Juga:  Disdukcapil Kota Tangerang Tetap Buka Layanan Adminduk Selama Libur Lebaran 2024

Ia menyatakan, bansos ini merupakan pelaksanaan Program Pemberdayaan Sosial awal tahun 2023. Bantuan ini juga sebagai bentuk kehadiran dan perhatian Pemkot Tangerang untuk membantu mencerdaskan bangsa, mengentaskan kemiskinan dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat Kota Tangerang.

Harapannya, bansos ini bisa digunakan dengan sebaik-baiknya untuk sedikit membantu biaya pendidikan yang sedang ditempuh. Semoga, para mahasiswa di masing-masing perguruan tingginya, bisa lancar dan sukses, terpenting lulus pada waktunya.

“Nantinya mahasiswa yang sudah lulus diharapkan mempunyai daya saing dalam bursa lapangan pekerjaan. Sehingga dapat memiliki pekerjaan yang manpu membantu meningkatkan kesejahteraan keluarganya masing-masing. Terlebih, berperan dalam memajukan Kota Tangerang,” harapnya. (bun)

Berita Terkait

Pohon Tumbang, Rusak Bangunan SMP Negeri 1 Kota Tangerang
Inacraft 2025 Digelar! Doktor Nurdin : Ayo Belanja Kerajinan UMKM Kota Tangerang yang Keren! 
AMPI Kota Tangerang Launching Album RVTH
Mimbar Rakyat: Suara THL Tangerang yang Tak Didengar
Fortang Desak Pemerintah Pusat Usut Tuntas Pagar Laut Di Tangerang
Sebelum Dilaporkan Korban, Guru Ngaji di Ciledug Tangerang Kabur, Berikut Penjelasan Polisi*
Kapolresta Tangerang Selidiki Penembakan di Rest Area KM 45 Tol Jakarta-Merak
Polres Metro Tangerang Ungkap Kasus Narkoba Besar, 17,7 Kg Sabu Dimusnahkan
Berita ini 1 kali dibaca
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments

Berita Terkait

Jumat, 7 Februari 2025 - 13:02

Peringati HPN 2025, Dr Nurdin Gandeng Forwat Santuni Anak Yatim Piatu

Jumat, 7 Februari 2025 - 12:57

Buka Konferensi PGRI, Dr. Nurdin:  Terus Menjadi Lokomotif Perubahan Dunia Pendidikan 

Jumat, 7 Februari 2025 - 12:50

Pj Wali Kota Tekankan Transparansi demi Optimalisasi Pengelolaan Aset Daerah

Jumat, 7 Februari 2025 - 12:45

Sambut HPN, Dr. Nurdin bersama Insan Pers Melaksanakan Jum’at Berbagi Kepada Yatim Piatu

Kamis, 6 Februari 2025 - 13:33

Wali kota-Wakil Wali kota Terpilih Segera Dilantik, Ini Harapan Anggota DPRD Kota Tangerang

Kamis, 6 Februari 2025 - 09:36

Spanduk Bertuliskan Bahlil No, Gas 3Kg Yes Terpasang di Wilayah Tangerang

Rabu, 5 Februari 2025 - 18:45

Inacraft 2025 Digelar! Doktor Nurdin : Ayo Belanja Kerajinan UMKM Kota Tangerang yang Keren! 

Rabu, 5 Februari 2025 - 18:41

Bimtek Aplikasi I’DIS, Plh. Sekda: Upaya Mantapkan Sistem Pengawasan ASN

Berita Terbaru